-->
Telusuri
24 C
id
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Redaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Pedoman Media Siber
BeritaKilat.Com
  • Home
  • Advertorial
  • Nasional
  • Daerah
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Politik
  • Olahraga
  • Opini
  • Wisata
  • Teknologi
  • Info dan Tips
  • Kesehatan
  • Kuliner
BeritaKilat.Com
Telusuri
Beranda Headline Nelayan Merak Keluhkan Aktivitas Pemotongan Kapal Tanker, PPWI Banten Sampaikan Pengaduan
Headline

Nelayan Merak Keluhkan Aktivitas Pemotongan Kapal Tanker, PPWI Banten Sampaikan Pengaduan

Berita Kilat
Berita Kilat
20 Agu, 2025 0 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp

Cilegon, BeritaKilat.com –Nelayan di perairan Merak, Cilegon, Banten, mengeluhkan adanya aktivitas pemotongan kapal tanker yang diduga mengganggu jalur pelayaran nelayan serta berdampak pada berkurangnya hasil tangkapan. Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) Banten pun menyampaikan laporan pengaduan masyarakat agar instansi terkait segera menindaklanjuti persoalan tersebut.

Seorang nelayan Suralaya, Ade Supriyadi, menyebut sejak aktivitas pemotongan kapal dimulai sekitar sepekan terakhir, hasil tangkapan cumi berkurang drastis.

“Biasanya satu jam bisa dapat satu kilo cumi buat umpan, sekarang paling hanya 10 ekor. Selain itu, alur pelayaran kami juga terganggu karena harus memutar lebih jauh ke tengah laut,” kata Ade, Jumat (15/8/2025).

Ade juga menyesalkan tidak adanya pemberitahuan maupun sosialisasi terkait aktivitas tersebut. “Nggak ada pemberitahuan sama sekali. Dari pangkalan nelayan ke lokasi pemotongan itu dekat sekali, paling 3 menit, tapi sekarang kami harus muter,” ujarnya.

Keluhan serupa disampaikan nelayan lainnya, Rahmad. Ia mengatakan, kapal yang tengah dipotong itu sudah separuh dan kandas di jalur lalu lintas nelayan. “Malam hari sangat rawan kecelakaan, karena kapal itu dibiarkan tanpa penerangan. Kami khawatir ada nelayan yang menabrak,” tegasnya.

Rahmad juga menilai lokasi pemotongan kapal tersebut tidak tepat dilakukan di tengah laut. Apalagi, posisi kapal berada kurang dari 1 mil laut dari markas Ditpolairud Polda Banten.

“Kami berharap instansi terkait menelusuri apakah aktivitas ini sesuai aturan. Kalau tidak, tolong dipindahkan ke tempat yang semestinya,” katanya.

Menanggapi hal itu, PPWI Banten telah menyusun laporan pengaduan masyarakat. Dalam pengaduan itu, PPWI meminta pihak berwenang, termasuk Ditpolairud Polda Banten, KSOP, serta Dinas Kelautan dan Perikanan, untuk menelusuri legalitas kegiatan pemotongan kapal tanker tersebut, serta memastikan keselamatan dan kenyamanan nelayan.

“Kami mendorong agar instansi terkait segera turun tangan. Nelayan sudah dirugikan, baik dari sisi hasil tangkapan maupun keselamatan saat melaut. Jangan sampai ada kecelakaan laut akibat kelalaian,” tegas PPWI Banten dalam laporannya.

Dengan adanya laporan ini, diharapkan pemerintah daerah maupun aparat penegak hukum dapat segera mengambil langkah konkret untuk melindungi para nelayan serta menertibkan aktivitas pemotongan kapal yang diduga tidak sesuai prosedur tersebut. (Red) 

Via Headline
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Anda mungkin menyukai postingan ini

Posting Komentar









Stay Conneted

facebook Like
twitter Follow
youtube Langganan
vimeo Langganan
instagram Follow
rss Langganan
pinterest Follow

Featured Post

PMII Soroti Maraknya Galian C di Serang Timur: Pemerintah dan Aparat Jangan Tutup Mata Terhadap Kerusakan Lingkungan

Berita Kilat- Oktober 12, 2025 0
PMII Soroti Maraknya Galian C di Serang Timur: Pemerintah dan Aparat Jangan Tutup Mata Terhadap Kerusakan Lingkungan
Serang Timur , BeritaKilat.com — Aktivitas pertambangan Galian C di wilayah Serang Timur kembali marak, memunculkan keresahan di tengah masyarakat dan soro…

Advertiser

Advertiser


Iklan KPU

Iklan KPU
Lounching Jingle

Berita Terpopuler

Diduga Tampar Murid, Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Cimarga Tuai Kecaman

Diduga Tampar Murid, Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Cimarga Tuai Kecaman

Oktober 10, 2025
Pemkab Serang Gelar Konsultasi Publik ke-2 Revisi RTRW, Dorong Penataan Ruang yang Lebih Terarah

Pemkab Serang Gelar Konsultasi Publik ke-2 Revisi RTRW, Dorong Penataan Ruang yang Lebih Terarah

Oktober 09, 2025
Orang Tua Murid SMA Negeri 1 Cimarga Resmi Laporkan Kepala Sekolah ke Polres Lebak

Orang Tua Murid SMA Negeri 1 Cimarga Resmi Laporkan Kepala Sekolah ke Polres Lebak

Oktober 10, 2025
Sengketa Lahan Rawa Pasar Raut dan Rawa Enang, Pemdes Kamuning Tegaskan Tanah Milik Warga

Sengketa Lahan Rawa Pasar Raut dan Rawa Enang, Pemdes Kamuning Tegaskan Tanah Milik Warga

Oktober 10, 2025
Staf Khusus Menteri Sosial Kunjungi Kelompok Hadroh dan Marawis Al-Amien

Staf Khusus Menteri Sosial Kunjungi Kelompok Hadroh dan Marawis Al-Amien

Oktober 08, 2025
Sultan Banten Ajak Masyarakat Hidupkan Kembali Lembaga Budaya demi Kejayaan Masa Lalu

Sultan Banten Ajak Masyarakat Hidupkan Kembali Lembaga Budaya demi Kejayaan Masa Lalu

Oktober 08, 2025
Isu Pergantian Sekretaris DPRD Tanggamus Menguat, Tiga Fraksi Dikabarkan Sudah Mendukung

Isu Pergantian Sekretaris DPRD Tanggamus Menguat, Tiga Fraksi Dikabarkan Sudah Mendukung

Oktober 06, 2025
Kepala Desa Kemuning Bantah Terlibat Penjualan Tanah Rawa Pasar dan Rawa Enang

Kepala Desa Kemuning Bantah Terlibat Penjualan Tanah Rawa Pasar dan Rawa Enang

Oktober 06, 2025
Warga Harapkan Pembangunan Jembatan Gantung di Kampung Babakan Segera Terwujud

Warga Harapkan Pembangunan Jembatan Gantung di Kampung Babakan Segera Terwujud

Oktober 06, 2025
Bupati Tanggamus Sambut Tim KPK, Tegaskan Komitmen Wujudkan Pemerintahan Bersih dan Bebas Korupsi

Bupati Tanggamus Sambut Tim KPK, Tegaskan Komitmen Wujudkan Pemerintahan Bersih dan Bebas Korupsi

Oktober 06, 2025

Berita Terpopuler

Diduga Tampar Murid, Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Cimarga Tuai Kecaman

Diduga Tampar Murid, Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Cimarga Tuai Kecaman

Oktober 10, 2025
Pemkab Serang Gelar Konsultasi Publik ke-2 Revisi RTRW, Dorong Penataan Ruang yang Lebih Terarah

Pemkab Serang Gelar Konsultasi Publik ke-2 Revisi RTRW, Dorong Penataan Ruang yang Lebih Terarah

Oktober 09, 2025
Orang Tua Murid SMA Negeri 1 Cimarga Resmi Laporkan Kepala Sekolah ke Polres Lebak

Orang Tua Murid SMA Negeri 1 Cimarga Resmi Laporkan Kepala Sekolah ke Polres Lebak

Oktober 10, 2025
Sengketa Lahan Rawa Pasar Raut dan Rawa Enang, Pemdes Kamuning Tegaskan Tanah Milik Warga

Sengketa Lahan Rawa Pasar Raut dan Rawa Enang, Pemdes Kamuning Tegaskan Tanah Milik Warga

Oktober 10, 2025
Staf Khusus Menteri Sosial Kunjungi Kelompok Hadroh dan Marawis Al-Amien

Staf Khusus Menteri Sosial Kunjungi Kelompok Hadroh dan Marawis Al-Amien

Oktober 08, 2025
Sultan Banten Ajak Masyarakat Hidupkan Kembali Lembaga Budaya demi Kejayaan Masa Lalu

Sultan Banten Ajak Masyarakat Hidupkan Kembali Lembaga Budaya demi Kejayaan Masa Lalu

Oktober 08, 2025
Isu Pergantian Sekretaris DPRD Tanggamus Menguat, Tiga Fraksi Dikabarkan Sudah Mendukung

Isu Pergantian Sekretaris DPRD Tanggamus Menguat, Tiga Fraksi Dikabarkan Sudah Mendukung

Oktober 06, 2025
Kepala Desa Kemuning Bantah Terlibat Penjualan Tanah Rawa Pasar dan Rawa Enang

Kepala Desa Kemuning Bantah Terlibat Penjualan Tanah Rawa Pasar dan Rawa Enang

Oktober 06, 2025
Warga Harapkan Pembangunan Jembatan Gantung di Kampung Babakan Segera Terwujud

Warga Harapkan Pembangunan Jembatan Gantung di Kampung Babakan Segera Terwujud

Oktober 06, 2025
Bupati Tanggamus Sambut Tim KPK, Tegaskan Komitmen Wujudkan Pemerintahan Bersih dan Bebas Korupsi

Bupati Tanggamus Sambut Tim KPK, Tegaskan Komitmen Wujudkan Pemerintahan Bersih dan Bebas Korupsi

Oktober 06, 2025
BeritaKilat.Com

About Us

BeritaKilat.Com merupakan portal berita terkini di Indonesia, menyajikan beragam informasi dari berbagai sektor kehidupan yang disajikan secara sederhana dan mudah dipahami untuk membukan wawasan secara luas.

Contact us: beritakilat7@gmail.com

Follow Us

Copyright © 2024 BeritaKilat.Com
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Redaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Pedoman Media Siber